Jakarta, (Humas)— Selasa 10 September 2019, bertempat di Mushola Al-Inayah MAN 15 Jakarta memperingati tahun Baru Islam 1 Muharram 1441 H, dengan Penceramah Bapak Ustad KH Ainul Yaqin.
Dalam ceramahnya Al ustad menekankan pentingnya tahun baru Islam dan ini hrs menjadi titik balik umat Islam untuk ‘hijrah’. mengamalkan semua nilai-nilai keIslaman dalam kehidupan bernegara, berbangsa dan seluruh aktivitas kita.
Kegiatan ini dihadiri oleh seluruh siswa MAN 15 Jakarta, Bapak Ibu Pendidik jg Tenaga Kependidikan.
Tema dr Peringatan 1 muharram 1441 H adalah’Dengan Kegiatan Muharram kita Tingkatkan Semangat Keislaman melalui Kemaslahatan Dan Kedamaian.red.doc/humas/ern-asb/2019